Browse > Home >
real madrid
> Di Maria Siap bersaing
Di Maria Siap bersaing

Di Santiago Bernabeu, Di Maria harus menghadapi persaingan untuk bisa menjadi pemain inti mengingat Madrid memiliki sejumlah pemain top dunia
"Mourinho telah menjelaskan bila anda bekerja keras maka anda akan bermain. Apa yang ia katakan kepada kami semua adalah kami berlatih maksimum," ujar Di Maria kepada Marca.
"Saya pikir di sini saya akan bermain sedikit lebih di depan, sesuatu yang berbeda dari apa yang saya lakukan di Benfica, tapi saya akan terbiasa dengan posisi baru ini. Saya selalu ingin menyerang, mengambil resiko. Saya tidak takut apapun. Itu yang membawa saya ke sini," tegas Di Maria.
Sumber biangbola.com
Artikel Terkait:
real madrid
- Soal Penalti, Sergio Ramos Sudah 'Diizinkan' CR7
- CR7 Tantang Barca Bikin 8 Gol ke Gawang Madrid
- real menang lagi
- Butragueno: Mourinho Tak Cari Teman
- Status Ayah Di Balik Kebangkitan Ronaldo
- Camp Nou Tak Akan Cemooh Mourinho
- Rekor Poin Madrid di Pekan ke-11
- Laga Berat Untuk Real Madrid
- Modal untuk menghadapi Barcelona
- Ozil..Madrid pasti menang di el clasico
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
5 Responses to “Di Maria Siap bersaing”
semoga sukses buat D Maria . .
10 Agustus 2010 pukul 20.19selamat berpuasa sob :)
10 Agustus 2010 pukul 20.28uang sudah menunggu :D
10 Agustus 2010 pukul 21.38Wah Real Madrid bakaj jadi Tiem yang paling ditakuti di musim ini
11 Agustus 2010 pukul 09.48all...ane pendukun real madrid..makasih atas dukungannya
11 Agustus 2010 pukul 20.04Posting Komentar